Program share knowledge peluang kerja dunia IT untuk lulusan SMK
Oleh Ago Wawaludin
Deputi Dept. Head-Office Solution Service Support PT. Astragraphia Tbk
...STRATEGI MENDAPATKAN PELUANG KERJA DI BIDANG IT UNTUK LULUSAN SMK...
Technologi Management
Dikenal dengan IT Outsourcing, antara lain:
>> Desktop Maintenance Support
Memberikan layanan pemeliharaan Information Technologi, misalnya PC
>> Help Desk
Memberikan pelayanan (problem solving), yang dimaksud dengan teknik problem solving yaitu diawali dengan pencatatan problematika kemudian diukur kecepatan dalam merespon selanjutnya penilaian.
>> Asset Management
Pencatatan terhadap data, misalnya pencatatan jumlah PC pada perusahaan tertentu
>> Resource & Training
Sebagai base training IT
>> IT Security
Bertanggung jawab atas keamanan dari Information Technologi tersebut
>> Network LAN/ WAN
Memanage Jaringan LAN/ WAN
Ragam Kompetensi
Meliputi kebutuhan Perusahaan di bidang IT sebagai berikut:
- System Engineer/ Analyst (menguasai infrastruktur hardware, software, dan design)
- Desktop Support Engineer
- Help Desk Engineer
- Network/ Server Engineer
- Programmer Developer
Secara umum dan pada umumnya, peluang pertama bagi seorang lulusan SMK Jurusan IT yaitu menjadi seorang Desktop Support Engineer, maka dalam Link & Match 2009 tersebut narasumber hanya menguak seputar Desktop Support Engineer yang secara detailnya adalah sebagai berikut:
Desktop Support Engineer merupakan interface antara user dengan corporate/ company dan merupakan sumber informasi dari sebuah Perusahaan, untuk itu seorang Desktop Support Engineer:
- As admissibility person artinya memiliki kemampuan yang bisa diakui
- Merupakan komunikator yang efektif
- Dan juga merupakan troubleshooter yang baik
Dan adapun kemampuan secara umum yang harus dimiliki oleh Desktop Support Engineer adalah:
- Keahlian yang cukup
- Pelayanan yang prima (ramah)
- Berbakat dalam berkomunikasi
- Multitasking job
- Good Aptitude
- Melakukan update/ pembaharuan/ pengembangan potensi diri secara continue
- Mempunyai kapasitas sebagai troubleshooter
Kendala Bagi Lulusan SMK Jurusan IT
- Perkembangan IT yang begitu cepat sehingga “cukup sulit” untuk bisa segera diadaptasi oleh kurikulum sekolah
- Wawasan, skill, pengalaman, dan komunikasi yang dianggap masih perlu ditambahkan bila dibandingkan dengan lulusan Perguruan Tinggi
- Ada persyaratan pendidikan minimum setingkat Perguruan Tinggi yang diterapkan di Perusahaan IT
Ada kendala tentunya ada nilai positif, yaitu:
Nilai Positif Bagi Lulusan SMK Jurusan IT
- Mempunyai kemampuan analisa dan troubleshooting berdasarkan pengalaman dalam kelas praktek
- Dapat siap bekerja di perusahaan sebagai IT 1st Level
- Mempunyai knowledge IT yang lebih baik dibandingkan dengan SMK Jurusan non IT, sehingga dapat “start” lebih cepat bila melanjutkan pendidikan IT di Perguruan Tinggi
Competitive IT Worker
- Perilaku
- Komunikasi
- Pengalaman Kerja
- Pendidikan/ Knowledge
...In Conclusion... Semoga Bermanfaat
Let’s Begin !!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar